Radio Online

Welcome Guys

[SHARE] DiskMod : Simpan Pagefile Dalam Hardisk USB

Written By Unknown on Selasa, 13 Desember 2011 | 05.38

Fakta: Windows dari sononya menyimpan pagefile/swap file cuma dalam HDD internal (IDE/SATA/RAID) saja dan tidak untuk HDD eksternal USB.

Tanya: Apa mmg mustahil bisa nyimpan pagefile Windows dalam HDD USB?

Logika: Bagaimana jika seandainya ada cara mengelabui Windows ketika membaca HDD eksternal USB supaya disangkanya sebagai HDD internal dengan tujuan swap file bisa disimpan disono......

Seseorang diluar berhasil membuat sebuah driver filter yg mampu melakukan fungsi tsb.


• DiskMod •


Driver ini baru sukses dites di Windows 7 RC 32-bit.
DiskMod V0.0.2.2:




DiskMod V0.0.1.00:



Buat yang pengen tes/pakai driver ini di Vista/7 64-bit, mesti aktifin TESTSIGNING Boot Configuration Option sebelum instal driver. Dan silakan download & pakai tweak Self-Signed Root Certificate ini jika bro ngga mau repot sebelum instal drivernya: TestSignRootCA.reg

Ketika agan menggunakan HDD USB utk dipage secara 'paksa', maka beberapa bagian dari driver USB yg dibutuhkan HDD USB I/O tsb utk bisa di-paging (pagable). Agar code2 driver USB tsb selalu berada dlm memory & USB selalu bisa terbaca, set value registry "DisablePagingExecutive" yg ada dlm key "HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Contr ol\Session Manager\Memory Management" Windows.

Cara Instal DiskMod v.0.0.1.00:
  1. Dari Windows di HDD USB, buka Device Manager.
  2. Cari device disk HDD USB-nya.
    1. Buat yg View By Type: cari di bagian "Disk Drives".
    2. Buat yg View By Connection: pilih device cabang dari USB Mass Storage device
  3. Klik kanan Disk Device, pilih Update Driver.
  4. Browse Computer.
  5. Pilih "Let me choose bla..bla..bla.."
  6. Pilih "Have Disk..."
  7. Pilih folder t4 driver DiskMod diekstrak.
  8. Pilih "Disk with Pagefile" lalu klik Next.
  9. Restart.

Cara Instal DiskMod v.0.0.2.2:
  1. Ekstrak file archive download DiskMod kedlm folder.
  2. Klik kanan file diskmod.inf lalu pilih Install dari context menu.
  3. Set parameter drivernya dlm registry:
    1. key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\servic es\diskmod\Parameters
      • value "Paging" type REG_DWORD
        data 0 = Disable paging, 1 = Enable paging, 2 = Normal (Default)
      • value "Removable" type REG_DWORD
        data 0 = Fixed media (partitioned), 1 = Removable media, 2 = Normal (Default)
        Untuk semua tipe device HDD & mass storage.
    2. key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\servic es\diskmod\Parameters\MBR_12345678
      • value "Paging", "Removable"
        Cuma utk device yg signature MBR-nya cocok (atau 4-bytes data pada offset 0x1B8).
    3. key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Enum\I DE\xxxx\xxxx\Device Parameters\DiskMod
      key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Enum\S CSI\xxxx\xxxx\Device Parameters\DiskMod
      key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Enum\U SBSTOR\xxxx\xxxx\Device Parameters\DiskMod
      (versi 0.0.2.2)
      • value "Paging", "Removable"
        Cuma untuk 1 device yg terinstal.
  4. Detach dan re-attach kembali HDD USB atau restart komputer.
    Parameter2 diatas baru akan terbaca setelah HDD USB dijalankan

1 komentar:

blogspot_hendra mengatakan...

caranya mirip yg dipost sama agan narcophilia di salah satu forum lokal...

Posting Komentar

COMMENT HERE